Artikel Terbaru

Cara Membuat Auto Sitemap Di Blog

Blogger Sukabumi - Para pencinta blogging pastinya  sesudah blog baru terbentuk hal pertama yang dilakukan adalah membuat navigasi yang bernama sitemap/daftar isi. 
Unsur ini merupakan hal penting dan mendasar di dalam pembuatan blog. Dengan adanya sitemap/daftar isi tentunya dapat memberikan kemudahan kepada visitor, dan terpenting lagi google merekomendasikan kepada setiap blogger untuk selalu memasang sitemap.  

Pada postingan ini saya mengambil tema tentang hal diatas, dan sobat yang belum memasang sitemap dan jangan khawatir cara pasangnya pun terbilang mudah silahkan mengikuti cara dan langkah di bawah ini.
  • Masuk ke akun blogger sobat
  • Buka entri/postingan baru
  • Sobat pilih menu HTML sebelah menu Compose
  • Lalu copy kode di bawah ini dan paste di menu HTML
  • Kemudian sobat beri judul SITEMAP/DAFTAR ISI atau nama yang lain sesuai selera sobat

<script src="http://me-sitemap.googlecode.com/files/mysitemap.js" type="text/javascript">
</script>
<script src="http://bloggerkotasukabumi.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">
</script>

  • Pada warna biru ganti dengan URL blog sobat
  • Selesai dan Publikasikan

 Semoga bermanfaat.
Artikel Yang Terkait

1 Response to "Cara Membuat Auto Sitemap Di Blog"

  1. Kalau menggunakan cara ini biasanya load halaman sitemap akan lama jika postingan blog banyak. :)

    ReplyDelete

Supported by Blogaul